Catat Waktu Rekayasa Ganjil Genap Saat Arus Mudik Lebaran 2025

0
(0)

Ilustrasi pengaturan lalu lintas saat mudik Lebaran. Jadwal ganjil genap mudik Lebaran 2024.(KEMENHUB)

Jakarta – Untuk mengurangi kemacetan selama arus mudik Lebaran 2025, Korlantas Polri telah menyiapkan beberapa rekayasa lalu lintas.

Beberapa sistem termasuk dalam pengaturan ini, termasuk satu arah (one way), pasang surut (contraflow), dan ganjil genap. Tujuan utamanya adalah memastikan arus lalu lintas lancar dan keselamatan pengendara.

“Menghadapi Lebaran tahun ini, kami bersama seluruh pemangku kepentingan telah menyusun langkah-langkah strategis guna memastikan arus mudik berlangsung lancar, aman, dan nyaman,” ucap Kepala Korps Lalu-Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Agus Suryonugroho dalam keterangan resmi, dikutip Senin (24/3/2025).

Sistem ganjil genap, yang diumumkan melalui akun Instagram @korlantaspolri.ntmc, akan diterapkan mulai Kamis 27 Maret 2025 hingga Minggu 30 Maret 2025.

Namun, kepolisian dapat menggunakan sistem one way dan contraflow secara situasional.

Berikut adalah rincian lokasi dan waktu penerapan ganjil genap selama periode arus mudik Lebaran 2025:

Ganjil Genap

– 27 Maret 2025 (14.00 WIB) sampai dengan Minggu 30 Maret 2025 (24.00 WIB)

– Dari Km 47 Tol Japek sampai dengan Km 414 Tol Semarang-Batang

– Km 31 sampai dengan Km 98 Tol Tangerang-Merak

Sumber Kompas

How useful was this post?

Dayu Allifa

Recent Posts

Hamdan ATT Meninggal Dunia Usai Berjuang dari Penyakit Stroke dan Ginjal

Hamdan ATT beberapa waktu lalu. Foto: Mauludi Rismoyo Jakarta - Kabar duka datang dari Penyanyi… Read More

10 hours ago

Seorang Bocah Terjatuh dari Atas Bus yang Melintas di Tol JORR

Ilustrasi kecelakaan (Foto: detikcom/Thinkstock/assistantua) Jakarta - Seorang bocah terjatuh dari atas bus yang melintasi Jalan… Read More

11 hours ago

Majalah LeMan Turki Muat Kartun Satire Nabi Muhammad SAW

Demonstran yang melakukan unjuk rasa di Turki terkait kartun Nabi Muhammad SAW. Foto: Ozan KOSE/AFP… Read More

12 hours ago

Piala Dunia Antarklub 2025: Inter Milan Vs Fluminense 0-2, Nerazzurri Tersingkir

Foto: Marcio Machado/Eurasia Sport Images/Getty Images Charlotte - Inter Milan vs Fluminense tuntas 0-2 di… Read More

16 hours ago

Hari Bhayangkara, Warga yang Lahir Bulan Juli Gratis Perpanjang SIM di Polres Bogor

Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Polres Bogor. Perpanjangan SIM gratis bagi yang lahir bulan Juli.… Read More

16 hours ago

Hari Bhayangkara ke-79, Warga Antusias Padati Kawasan IRTI Monas

Hari Bhayangkara ke-79, Warga Antusias Penuhi Kawasan IRTI Monas (Foto: Brigitta Belia/detikcom) Jakarta - Di… Read More

17 hours ago